Saat dalam kondisi semacam ini, emosi seseorang dapat meningkat drastis. Ini bisa menyebabkan hal-hal yang lebih buruk jika tidak dapat dikendalikan.
Kegundahan dan masalah merupakan dua hal yang sering dialami manusia. Dua hal ini bahkan sampai bisa membuat seseorang merasa ketakutan.
Saat dilanda dua hal ini, seseorang kerap berperilaku tidak tenang. Mereka cenderung seperti sedang menghadapi bahaya.
Saat dalam kondisi semacam ini, emosi seseorang dapat meningkat drastis. Ini bisa menyebabkan hal-hal yang lebih buruk jika tidak dapat dikendalikan.
Untuk itu, seorang Muslim dianjurkan untuk berserah diri kepada Allah SWT. Selain itu, juga dianjurkan membaca doa yang diriwayatkan oleh Tabrani di bawah ini.
"Allahumma inni as aluka nafsan bika muthmainnah, tukminu bi liqaaika watardhlaa bi qadlaaika, wa taqna'u bi 'athaaika."
Artinya:
"Ya Tuhanku, aku memohon pada-Mu jika yang merasa tenang pada-Mu, yang yakin akan bertemu dengan-Mu, yang ridha dengan ketetapan-Mu, serta yang merasa cukup dengan pemberian dari-Mu."